Posts

Showing posts from 2018

Memahami lebih dalam Pengertian Bimbingan Konseling Islam

Image
Manusia adalah makhluk sosial yang berarti selalu membutuhkan manusia lainnya dalam menjalani kehidupan sehari hari, termasuk dalam hal menyelesaikan suatu permasalahan yang sedang dihadapi oleh seseorang yang mungkin untuk dirinya sendiri tidak mampu untuk menyelesaikannya dan membutuhkan bantuan orang lain. Dan inilah salah satu alasan mengapa Bimbingan dan Konseling itu sangat diperlukan, namun sebelumnya kita harus memahami dulu apa sih Bimbingan dan Konseling itu? Mari kita simak dibawah ini : ·          Pengertian Bimbingan Dipandang dari segi terminologi kita menghadapi dua macam istilah yaitu istilah Bimbingan dan istilah penyuluhan. Istilah bimbingan terjemahan dari “guidance” dan istilah penyuluhan atrau konseling terjemahan dari “counseling”. Dan dalam pengertian lain kita menemukan bahwa, secara etimologis kata “guidance” berasal dari kata kerja yaitu “to guide”yang mempunyai arti “menunjukkan”,membimbing, menuntun, ata...

Inilah 9 Nama Pedang Rasullulah Muhammad Saw.

Image
1.Al Mat’thur Juga dikenal sebagai ‘Ma’thur Al-Fijar’ adalah pedang yang dimiliki oleh Nabi Muhammad SAW sebelum dia menerima wahyu yang pertama di Mekah. Pedang ini diberi oleh ayahnya, dan dibawa waktu hijrah dari Mekah ke Medinah sampai akhirnya diberikan bersama-sama dengan peralatan perang lain kepada Ali bin Abi Thalib.Sekarang pedang ini berada di Museum Topkapi, Istanbul. Berbentuk blade dengan panjang 99 cm. Pegangannya terbuat dari emas dengan bentuk berupa 2 ular dengan berlapiskan emeralds dan pirus. Dekat dengan pegangan itu terdapat Kufic ukiran tulisan Arab berbunyi: ‘Abdallah bin Abd al-Mutalib’.Foto diambil oleh Muhammad Hasan Muhammad al-Tihami,  Suyuf al-Rasul wa ‘uddah harbi-hi (Cairo: Hijr, 1312/1992). Pedang ini diberi oleh ayahnya . kalau di sumber inggrisnya ini :  It was willed to him by his father gw artiin jadi pedang ini pemberian dari ayahnya, atau ayahnya berkehendak(willed) agar pedangnya ntar dikasih ke anaknya. diberikannya ya mungki...